بسم الله الرحمن الرحيم
Semenjak layanan hosting gratisan dari Yahoo (goecities) di tutup tahun lalu, banyak yang bingung mau di pndah dimana file-file yang tersimpan di sana. Ada juga yang belum sempet mindah weblog nya. Salah satu blog yang sangat bermanfaat pernah dibahas di blog ini juga. Yaitu tentang
menulis arab secara online. Entah dimana blog milik Abu Aqil Al-Atsari dipindahkan. Tapi sebagai gantinya, saya temukan web yang mirip (serupa) dengan blognya Abu Aqil. Sepertianya memang mengambil dari sana. Sudahlah, tidak penting darimana berasal. Yang penting kan manfaatnya :D
Kode HTML nya saya ambil dari
http://www.al-islam.com/key.htm. Tapi bisa juga langsung ketik di bawah ini. Semoga bermanfaat :)
Oiya, caranya tinggal klik dengan mouse anda pada keyboard virtual di atas. Trus copy paste ke posting, ms word atau word editor lainnya :)